Assalamu’alaikum wr. Wb. Salam damai sejahtera kepada kita semua Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, atas tersajinya laman Pengadilan Negeri Tobelo Kelas II, sebagai implementasi Undang-Undang No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik jo. Undang-Undang No. 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik dan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI No. 1-144/KMA/SK/I/2011 tanggal 05 Januari 2011 tentang Keterbukaan Informasi di Pengadilan, serta Surat Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung tanggal 16 April 2015 perihal Standarisasi Website Pengadilan. Pengadilan Negeri Tobelo masih berupaya memenuhi Standarisasi Laman Pengadilan sesuai dengan Pedoman Rancangan dan prinsip Aksesbilitas Website Pengadilan di Lingkungan Mahkamah Agung. Semoga informasi yang tersaji dalam laman ini bermanfaat, mohon maaf atas kekurangsempurnaan dalam penyajian, saran dan kritik anda sangat kami harapkan dan merupakan pendorong bagi kami untuk senantiasa berbenah, terima kasih dan kebahagiaan bagi kami apabila laman ini membawa manfaat bagi anda. Wassalamualaikum wr. wb. Wakil Ketua Pengadilan negeri Tobelo Adhi Satrija Nugroho, SH
Tobelo, 05 April 2018
Lahirnya Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik secara historis dilatarbelakangi oleh bergulirnya reformasi dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia. Untuk pelaksanaan tugas dan pelayanan informasi yang efektif dan...
Lebih Lanjut(Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor : 076/KMA/SK/VI/2009 Tentang Pedoman Pelaksanaan Penanganan Pengaduan Di Lingkungan Lembaga Peradilan) Disampaikan secara Tertulis Pengaduan hanya dapat diterima dan...
Lebih LanjutBerdasarkan Undang-Undang No 16 Tahun 2011 tentang Bantuan Hukum, Pasal 1 (1) dinyatakan bahwa Bantuan Hukum adalah jasa hukum yang diberikan oleh Pemberi Bantuan Hukum secara Cuma-Cuma kepada Penerima Bantuan Hukum. Penerima Bantuan Hukum...
Lebih Lanjut
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas
![]() |
Tobelo, 19 April 2018 Pukul 13.00 WIT sampai 14.00 WIT bertempat di Ruang Rapat Umum Kantor Pengadilan Negeri Tobelo...
Assessment dalam rangka akreditasi badan peradilan merupakan penilaian terhadap kinerja suatu lembaga peradilan dalam...
Jumat 16 Maret 2017 bertempat di Rumah Makan Pondok Indah, Tobelo, dilaksanakan acara Perpisahan dan Pengantar Tugas...
Pada tanggal 21 Februari 2018 sampai dengan 23 Februari 2018 telah dilaksanakan Pembinaan dan Pengawasan oleh...
Bertempat di Ruang Rapat Umum Pukul 16.00 WIT Tanggal 13 Februari 2018 dilakukan Sosialisasi Zakat Profesi oleh Tim...
Pada tanggal 13 Februari 2018 bertempat di Ruang Rapat Umum Pengadilan Negeri Tobelo, diadakan rapat Rutin Bulanan...
Senin Pagi 12 Februari 2018 selesai apel pagi, seluruh jajaran pimpinan dan pegawai Pengadilan Negeri Tobelo...
Pada tanggal 03 Februari 2017, bertempat di Halaman Depan Gedung Kantor Pengadilan Negeri Tobelo, dilaksanakan...
Mataram-Humas : Ketua Mahkamah Agung, Prof. Dr. M. Hatta Ali, SH, MH menegaskan bahwa independensi merupakan hal yang...
PERMA NOMOR 3 TAHUN 2018 TENTANG ADMINISTRASI PERKARA DI PENGADILAN SECARA...
PERMA NOMOR 2 TAHUN 2018 TENTANG HAKIM KHUSUS TINDAK PIDANA PEMILIHAN DAN PEMILIHAN...
PERMA NOMOR 1 TAHUN 2018 TATA CARA PENYELESAIAN TINDAK PIDANA PEMILIHAN DAN PEMILIHAN...
(Download Sema No. 1 / 2018 disini) Praperadilan adalah wewenang Pengadilan Negeri untuk memeriksa dan memutus tentang...